13 November, 2025

Mengenal Sensor TPS Motor Matic

Jakarta – TPS (Throttle Position Sensor) sebuah alat yang dipasang di Throttle Body pada kendaraan injeksi atau alat pengganti Karburator. Pada intinya, fungsi TPS pada motor dan mobil injeksi itu sama. Dimana TPS adalah alat yang memberikan informasi kepada ECU (Electronic Control Unit) seberapa kebutuhan bukaan katup gas di Throttle Body untuk mencampurkan bensin dengan […]